Produsen WF & H-Beam Lokal

Mengenal WF dan H-Beam

Sebelum mengetahui siapa produsen WF dan H beam lokal di Indonesia, kami akan mengajak anda mengenal lebih dekat dengan WF dan H-Beam. WF (Wide Flange) dan H Beam adalah dua profil baja yang sering digunakan dalam konstruksi bangunan-bangunan besar dan jembatan.

Keduanya terkenal memiliki kekuatan yang baik sehingga mampu menahan beban berat bangunan yang ditopang oleh WF maupun H Beam. Meski sekilas sama, WF dan H-Beam ternyata memiliki perbedaan-perbedaan. Anda bisa mengecek perbedaan antara WF dan H Beam pada link berikut ini: Perbedaan WF dan H Beam Yang Perlu Anda Tahu.

WF dan H Beam merek lokal masih sangat diminati karena standarisasi SNI-nya. Masih ada proyek-proyek yang hanya memperbolehkan material-material bangunannya berstandar SNI. Hal ini menyebabkan WF dan H Beam lokal masih dapat bertahan di tengah maraknya baja impor yang beredar di pasaran.

Di Indonesia, saat ini masih ada beberapa produsen WF dan H Beam lokal yang bersaing dengan baja impor yang harganya relatif lebih terjangkau itu. Kira-kira siapa saja produsen WF dan H-beam merek lokal Indonesia? 

Mari kita lihat:

WF DAN H-BEAM MERK LOKAL INDONESIA

PT Wiramas Indo Bangun adalah salah satu distributor WF dan H-Beam merek GG, KPSS, LS, KS yang siap melayani permintaan barang di seluruh Indonesia. Jika anda membutuhkan WF dan H Beam merek lokal maupun impor dan jenis besi baja lainnya, silahkan hubungi Wira Mas melalui kontak berikut untuk dapatkan penawaran harga terbaik.

 

HUBUNGI MARKETING
marketing3

ALBERTUS
APRILLIO
wa call mail

dewikharisma

DEWI
KHARISMA
wa call mail

artboard4 ANDREAS
AGUNG
OFFLINE
marketing2 AGUS
PRIMA
OFFLINE


Dipublikasikan di https://wiramas.com/index.php?p=news&action=shownews&pid=17 pada tanggal 22 Januari 2020