UNP

gambar-dalam3

unp1unpUNP atau Kanal U adalah profil baja dengan bentuk yang menyerupai huruf “U”. Dikenal juga sebagai Profil U atau U-Channel yang banyak digunakan sebagai penutup dinding, penutup dudukan atap, dan juga sebagai rangka komponen konstruksi.

UNP banyak dipilih karena memiliki beberapa keunggulan, diantaranya: materialnya kuat dan kokoh, kemudahan dalam instalasi, pemeliharannya mudah. Karena keunggulannya ini, UNP sering menjadi pilihan utama dan direkomendasikan dalam konstruksi.

Standar panjang UNP/Kanal U adalah 6 m (meter). Anda bisa melihat daftar ukuran UNP, mulai dari UNP 50, 65, 80, 250 hingga UNP 300 pada tabel di bawah ini. Di luar ukuran standar, UNP juga tersedia dalam ukuran panjang 12 meter.

PT Wira Mas Indobangun adalah salah satu distributor dan supplier UNP / Kanal U di Surabaya yang siap melayani permintaan barang di seluruh Indonesia. Hubungi kami sekarang untuk mendapatkan penawaran besi UNP terbaik.

 


Tabel Berat UNP/Kanal U

No Dimensi Ukuran Berat Per batang (kg)
1 UNP 50 (50x38x5 mm) – 6M 33,5
2 UNP 65 (65x42x5 mm) – 6M 42,5
3 UNP 80 (80x45x6 mm) – 6M 53
4 UNP 100 (100x50x5 mm) – 6M 56,2
5 UNP 120 (120x55x7 mm) – 6M 75
6 UNP 125 (125x65x6 mm) – 6M 80,4
7 UNP 150 (150x75x6,5 mm) – 6M 112
8 UNP 180 (180x75x7 mm) – 6M 128
9 UNP 200 (200x80x7,5 mm) – 6M 148
10 UNP 250 (250x90x9 mm) – 6M 208
11 UNP 300 (300x90x9 mm) – 6M 229

 

HUBUNGI MARKETING

marketing3

ALBERTUS
APRILLIO
wa call mail

artboard4 ANDREAS
AGUNG
OFFLINE
Artboard 2.jpg AGUS
PRIMA
OFFLINE
marketing2 ADITYA
ISLAMILLENNIO
OFFLINE